konsul anak demam dan ruam di wajah - Diskusi Dokter

general_alomedika

selamat siang dok, mohon Konsul. siang ini saya kedatangan pasien, an. x usia 8 tahun dg keluhan demam sejak 3 hari yg lalu, demam disertai dg batuk pilek....

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • konsul anak demam dan ruam di wajah

    Dibalas 02 November 2018, 12:01

    selamat siang dok, mohon Konsul. siang ini saya kedatangan pasien, an. x usia 8 tahun dg keluhan demam sejak 3 hari yg lalu, demam disertai dg batuk pilek. dan pagi ini tiba2 muncul ruam disekitar lingkar mata, hidung, hingga mulutnya dok. ruam tidak terasa gatal, tidak nyeri, dan tidak bertambah banyak sejak awal kemunculannya, dan tidak muncul di anggota tubuh lainnya. riwayat sebelumnya sering demam dan bengkak disekitar mata. terimakasih sebelumnya dok