Anti emetic yang aman untuk anak - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr. Joko, izin bertanya, seringkali dalam konsultasi via telemedicine orangtua mengeluhkan anak yang muntah hingga berkali-kali dalam sehari. Apakah ada...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Anti emetic yang aman untuk anak

    Dibalas 03 Desember 2020, 12:43

    Alo dr. Joko, izin bertanya, seringkali dalam konsultasi via telemedicine orangtua mengeluhkan anak yang muntah hingga berkali-kali dalam sehari. Apakah ada obat anti emetik yang aman untuk diberikan pada anak terutama yang berusia di bawah 6 tahun? Terimakasih sebelumnya.

03 Desember 2020, 12:43
Alo dr. Nurul. Antiemetik yang bisa diberikan untuk anak adalah domperidone dan ondansentron untuk kasus yang lebih berat seperti keganasan. Namun pada anak yg terpenting adalah mengatasi penyebab muntahnya daripada memberikan antimuntah itu sendiri, misalnya pada kasus diare (seringkali disertai muntah) jika diarenya membaik, maka muntahnya pun akan membaik tanpa pemberian antimuntah