Pengenceran untuk injeksi metamizole - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alodokter,Permisi mau bertanya, apakah untuk injeksi IM metamizole sebaiknya diencerkan dengan tambahan cairan atau tidak ya dok?Dan apabila ditambahkan,...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pengenceran untuk injeksi metamizole

    Dibalas 17 November 2023, 16:43

    Alodokter,

    Permisi mau bertanya, apakah untuk injeksi IM metamizole sebaiknya diencerkan dengan tambahan cairan atau tidak ya dok?

    Dan apabila ditambahkan, lebih baik diberikan cairan apa ya dok?

    Serta lebih efektif mana diberikan injeksi 1 amp metamizole tanpa diencerkan atau dengan diencerkan dokter

    Mohon tanggapannya dok 🙏🙏

17 November 2023, 06:30
Alo dokter,sbnrnya ini hanya berbagi pengalaman praktik saja y dokter.
Memang utk kasus tertentu misalnya pemberian obat iv bs diencerkan utk kurgi risiko phlebitisNah utk injeksi intramuskular sbnrnya tdk perlu y dok. Namun pengalaman praktik saat pemberian injekai metamozol mgkn krna osm obat injeksi yg tinggi sangat nyeri sekali d otot pasien. Shg biasanya sy encerkan utk kurgi osm nya..
Dan biasanya nyeri akan berkurang. Jd lbh kepada kenyamanan pasien..Utk efektivitasnya saya rsa sm saja y dokter krna dosia obat yg dimasukkan sama ya.. krna sy mncri studinya blm ketemu. Trmksh 🙏
CMIIW
17 November 2023, 06:30
Maaf byk typo y dok 🙏
17 November 2023, 10:09
Di encerkan dg larutan apa dok? 
17 November 2023, 10:12
Biasanya cukup dg aquadest dokter
17 November 2023, 10:16
Terima kasih dokter untuk jawabannya 🙏
17 November 2023, 13:26
Dari pengalaman dokter, untuk im, pengenceran nya dengan apa, dan berapa banyak dokter? Apakah normal salin 1cc? Untuk metamizole nya apakah tetep 1 ampul?