Alo dr. Ananda, Sp.KFR, ijin tanya Dok untuk pasien lansia dengan frailty syndrome, rehabilitasi seperti apa ya Dok yang bisa kita anjurkan? Terima kasih
Lansia dengan frailty syndrome - Rehabilitasi ask the expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Lansia dengan frailty syndrome - Rehabilitasi ask the expert
Dibalas 25 Oktober 2022, 14:34
Anonymous
Dokter Umum
Alo dr. Ananda, Sp.KFR, ijin tanya Dok untuk pasien lansia dengan frailty syndrome, rehabilitasi seperti apa ya Dok yang bisa kita anjurkan? Terima kasih
Dibuat 25 Oktober 2022, 14:23
25 Oktober 2022, 14:34
dr.Ananda Marina
Dokter Spesialis Kedokteran Fisik dan Rehabilitasi
Alo dok
Untuk pasien-pasien lansia dengan frailty syndrome prinsipnya kita tetap bisa memberikan beberapa jenis latihan seperti latihan aerobik, latihan peregangan, latihan penguatan, maupun latihan keseimbangan, serta latihan lainnya disesuaikan dengan kondisi pasien. Karena pada pasien lansia biasanya sudah terdapat beberapa masalah kesehatan. Pemberian dosis latihan mengikuti prinsip start low, go slow.
Semoga membantu, terima kasih.