ALo dokter, pasien pria usia 48 tahun datang dengan keluhan luka setelah terkena alat pemotong besi 1 hari yang lalu, baru dibersikan dengan alkohol, luka 1...
Luka terkena alat pemotong besi - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Luka terkena alat pemotong besi
ALo dokter, pasien pria usia 48 tahun datang dengan keluhan luka setelah terkena alat pemotong besi 1 hari yang lalu, baru dibersikan dengan alkohol, luka 1 hari yang lalu ROM terbatas, tatalaksana nya bagaimana ya dok? dan perlukah rontgen juga? mohon diskusinya dok, terima kasih
Alo Dokter,
sebaiknya di debridement terlebih dulu ya, nilai juga apakah diskontinuitas cukup dalam sehingga memerlukan jahitan atau cukup dengan pemasangana adhesive tape saja.
https://www.alomedika.com/tindakan-medis/bedah-minor/manajemen-luka
https://www.alomedika.com/cme-skp-pemilihan-teknik-penutupan-luka-laserasi-kulit
Untuk rontgen, dievaluasi lagi dari anamnesis, apakah ada trauma yang dapat mengarah pada fraktur
Semoga membantu
Bacaan lebih lanjut:
https://www.alomedika.com/perlukah-antibiotik-profilaksis-diberikanpada-luka