Alo Dokter, seorang user mengaku melakukan penyuntikan sejenis minyak (user tidak menyebutkan pasti minyak apa) ke penis untuk tujuan memperbesar penis dua...
Menyuntik sejenis minyak ke penis apakah minyak tersebut akan diserap oleh tubuh - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Menyuntik sejenis minyak ke penis apakah minyak tersebut akan diserap oleh tubuh
Dibalas 08 Juni 2021, 12:54

dr. Nurul Falah
Dokter Umum
Alo Dokter, seorang user mengaku melakukan penyuntikan sejenis minyak (user tidak menyebutkan pasti minyak apa) ke penis untuk tujuan memperbesar penis dua tahun yang lalu. tindakan bukan dilakukan seorang dokter.
Saat ini user mengeluh rasa nyeri tanpa ada keluhan pembengkakan yang signifikan, tapi ada bagian ujung penis yang teraba mengeras, apakah minyak tersebut masih bisa dikeluarkan ataukah telah diserap oleh tubuh? ke dokter mana sebaiknya merujuk pasien ini?
Terima kasih atas infonya ya Dok.
Dibuat 22 Oktober 2020, 10:36
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)