Alo dokIzin bertanyaPada pasien balita dengan demam, pemberian obat paracetamol suppositoria apakan sama efektif nya dgn paracetamol oral?Apakah boleh...
Pemberian paracetamol suppositoria pada balita - Farmakologi Klinik Ask the Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Pemberian paracetamol suppositoria pada balita - Farmakologi Klinik Ask the Expert
Alo dok
Izin bertanya
Pada pasien balita dengan demam, pemberian obat paracetamol suppositoria apakan sama efektif nya dgn paracetamol oral?
Apakah boleh pemberian dlm bentuk suppositoria ini aturan pakai nya sama dgn pemberian oral?
Terima kasih dok
Alodokter,
pemberian pct supp memberikan efektivitas yang sama dengan dengan pct oral, tetapi dalam aturan pakainya sebaiknya tdk digunakan secara rutin seperti oral. PCt supp digunakan jika memang diperlukan saja dengan mengingat penggunaannya tdk nyaman untuk anak yang dapat juga menimbulkan reaksi kulit yang kemerahan dan terdapat indikasi jika memang sulit diberikan secara oral seperti pada kasus kejang. Berikut tambahan literaturnya dok.
https://jamanetwork.com/journals/jamapediatrics/fullarticle/379547
https://assets.researchsquare.com/files/rs-126666/v1_covered.pdf?c=1631849000