Pemilihan injeksi anestesi lokal - Bedah Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter Irene Stephanie Sp.B, untuk anestesi lokal sebaiknya menggunakan injeksi yang hanya berisi lidokain atau lidokain + epinephrine? Bagaimana...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pemilihan injeksi anestesi lokal - Bedah Ask the Expert

    Dibalas 14 September 2022, 11:56
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter Irene Stephanie Sp.B, untuk anestesi lokal sebaiknya menggunakan injeksi yang hanya berisi lidokain atau lidokain + epinephrine? Bagaimana perbedaan penggunaannya?

14 September 2022, 11:56
dr.Irene Stephanie, Sp.B
dr.Irene Stephanie, Sp.B
Dokter Spesialis Bedah

Dokter, Beda Lidokain dan Lidokain + Epinephrine ada pada onset nya, dan khasiat vasokontriksi pada epinephrine yg dapat mengurangi perdarahan pada area operasi.

Jika  daerah yg akan dibius perdarahannya berupa end arteri (daerah akral), maka penggunaan Lidokain + epinefrin sebaiknya dihindari.

Jika pada area infeksi baik Lidokain maupun Lidocaine + epinephrine tidak menjadi pilihan karena efek anestesi akan berkurang pada jaringan infeksi.  

 Cara aplikasi Lidokain  dan Lidocain + Adrenalin pada prinsipnya sama.