Bagaimana penanganan serumen prop di faskes tanpa alat irigasi? - Diskusi Dokter

general_alomedika

Dokter, ijin bertanya. Pada pasien bpjs dengan serumen prop yang membutuhkan tindakan, namun di faskes tidak ada alat yang memadai misal untuk irigasi, maka...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Bagaimana penanganan serumen prop di faskes tanpa alat irigasi?

    Dibalas 10 Oktober 2022, 12:29
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Dokter, ijin bertanya. Pada pasien bpjs dengan serumen prop yang membutuhkan tindakan, namun di faskes tidak ada alat yang memadai misal untuk irigasi, maka apa yang bisa dilakukan ke pasien dok? Karena bila dirujuk serumen prop pasti tidak bisa

    Bila di igd, apakah bisa menggunakan bpjs?

10 Oktober 2022, 10:59
Ijin memjawab dokter. Beberapa kasus serumen prop bisa dievakuasi secara manual di puskesmas. Mungkin perlu dukungan manajemen puskesmas untuk pengadaan alat seperti lampu kepala, THT set sederhana, dst. Trimakasih,semoga membantu🙏
10 Oktober 2022, 11:11
Anonymous
Anonymous
Dokter Umum
Terimakasih dok berarti bila faskes tidak ada, di arahkan ke puskesmas nggih?
10 Oktober 2022, 12:29
dr. Gabriela
dr. Gabriela
Dokter Umum

Alo Dok, 

ijin sharing video cara irigasi telinga yang sederhana dan dapat dilakukan di Puskesmas ya Dok... https://www.youtube.com/watch?v=CPdFHdI6uwg 

Semoga membantu