Alo dokter, Saya memiliki pasien wanita G2P1A0H1 yang mengeluhkan perasaan menyesak , saat di leopold terapa masa keras bulat pada leopold 1, djj 160×/i....
Pasien wanita G2P1A0H1 dengan Perasaan menyesak saat usia kehamilan 32 minggu - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Pasien wanita G2P1A0H1 dengan Perasaan menyesak saat usia kehamilan 32 minggu
Alo dokter, Saya memiliki pasien wanita G2P1A0H1 yang mengeluhkan perasaan menyesak , saat di leopold terapa masa keras bulat pada leopold 1, djj 160×/i. Apakah tatalaksana yang dapat diberikan ? Terimakasih
Alo dokter, saya ikut berdiskusi ya.
Berdasarkan palpasi, mungkin rasa menyesak mungkin disebabkan karena posisi kepala bayi dalam rahim yang menekan abdomen. Namun, rasa menyesak perlu dibedakan dengan rasa terbakar di dada/heartburn yang mungkin disebabkan GERD, maupun dengan sesak napas yang bisa membahayakan.
Jika rasa menyesak ternyata lebih mengarah karena posisi kepala bayi, edukasi yang bisa diberikan mungkin untuk ibu hamil tidak tidur telentang, tetapi miring ke kiri. Selain itu bisa juga menggunakan bantal tambahan agar lebih nyaman. Semoga menjawab ya dok.
izin nanya juga dokter, pasien dapat terapi obat selama masa kehamilan dokter?
Oh ya dokter tuk terapi tambahan jika pasien bumilnya ada kluhan mual dan menyesak bukan sesak nafas dapat diberikan tambahan terapi obat ranitidin tablet 2x shari.
izin nanya juga dokter, pasien dapat terapi obat selama masa kehamilan dokter?
Oh ya dokter tuk terapi tambahan jika pasien bumilnya ada kluhan mual dan menyesak bukan sesak nafas dapat diberikan tambahan terapi obat ranitidin tablet 2x shari.
Mungkin ada baiknya ditanaykan faktor yg memperberat dan memperingan kondisi sesaknya terelbih dahulu.
Terapi medika mentosa yg dpt diberikan saya setuju dg dr Livia dg tab ranitidin, dan bs juga dg pemberian prokinetik seperti vit b6 dan atau ekstrak jahe.
Semoga membantu.