Siang dr. Rodman Tarigan, Sp.A(K).MKes,Izin bertanya dok1. Apakah sudah ada rekomendasi terbaru untuk pemberian vaksin Coronavac bagi ibu menyusui, hamil,...
Rekomendasi dan Kontraindikasi Vaksin Coronavac - Vaksin COVID-19 Ask The Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Rekomendasi dan Kontraindikasi Vaksin Coronavac - Vaksin COVID-19 Ask The Expert

Siang dr. Rodman Tarigan, Sp.A(K).MKes,
Izin bertanya dok
1. Apakah sudah ada rekomendasi terbaru untuk pemberian vaksin Coronavac bagi ibu menyusui, hamil, atau sedang merencanakan kehamilan? yang sebelumnya saya baca masih belum boleh diberikan.
2. Lalu, salah satu kontraindikasi juga adalah jika diberikan pada orang yang punya riwayat alergi hebat akibat vaksin Coronavac dosis pertama atau akibat dari komponen yang sama yang terkandung di vaksin. Apakah maksudnya alergi yang dimaksud hanya terhadap vaksin Coronavac saja dan bukan vaksin lain yang pernah dijalani dok? Lalu, untuk poin kedua "komponen yang terkandung vaksin", boleh dijelaskan kah dok? mgkn ada contohnya dok, semisal vaksin yang memiliki kesamaan komponen dengan vaksin Coronavac adalah vaksin X.
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)