Alo dokter, mohon izin konsultasi terkait appendisitis akut. Apakah skor Alvarado sudah cukup untuk mendiagnosa appendisitis akut dan memulai terapi...
Skor ALVARADO untuk diagnosis Appendicitis - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Skor ALVARADO untuk diagnosis Appendicitis
Alo dokter, mohon izin konsultasi terkait appendisitis akut. Apakah skor Alvarado sudah cukup untuk mendiagnosa appendisitis akut dan memulai terapi appendiktomi? Apakah pemeriksaan colok dubur harus rutin dilakukan untuk pasien dengan suspek apendisitis, mengingat sudah ada skor alvarado?
Terima kasih.
Rebound tenderness artinya nyeri lepas tekan. Nyeri yg dirasa saat dilepas, sesaat setelah ditekan. Bisa pada sisi yg sakit, maupun di kontralateral nya (kontra lateral Mc. Burney).
RIF, atau right iliac fossa. Sensasi nyeri yg dirasa penderita di perut sebalah kanan bawah (regio iliaka kanan). Jadi, penderita merasakan nyerinya di regio tsb.
Guarding, atau muscle guarding, artinya sensasi tahanan dari otot (rectus abdominis) sebagai respon terhadap nyeri, misalnya saat di tekan sedikit di regio mc. Burney, atau di regio perut manapun misalnya pada kasus peritonitis generalisata.
Semoga penjelasannya membantu.
Alo dokter, mohon izin konsultasi terkait appendisitis akut. Apakah skor Alvarado sudah cukup untuk mendiagnosa appendisitis akut dan memulai terapi appendiktomi? Apakah pemeriksaan colok dubur harus rutin dilakukan untuk pasien dengan suspek apendisitis, mengingat sudah ada skor alvarado?
Terima kasih.
Banyak skor yg sebenarnya bisa dipakai utk mencurigai suatu apendisitis.
Karena skor ALVARADO dibuat di negara Barat, maka ketika diaplikasikan di negara2 Asia, hasilnya jadi kurang spesifik dan sensitif. Skoring RIPASA bisa digunakan dan sebaiknya selalu dipakai utk menegakkan suatu apendisitis atau kecurigaan tinggi apendisitis. Skor ini yg seyogianya dipakai di Asia. So, jgn lagi ALVARADO ya..
Sebenarnya ada lagi skor yg bisa dipakai. Ada AIRS dan skor Tzanakis. AIRS masih harus menambahkan hasil CRP di dalamnya. Sementara Tzanakis harus menggunakan pemeriksaan USG.
Jadi, dari semua skor itu, skor RIPASA yg cukup sederhana bisa dipakai menegakkan diagnosis apendisitis.
Jgn lupa juga, pemeriksaan colok dubur dilakukan utk membantu penegakan diagnosis ini, antara lain gambaran dari letak apendiks yg meradang, dan gejala peritonitis. Utk TS yg kerja di daerah terpencil, jgn lupa, tetap lakukan pemeriksaan ini ya utk membantu menegakkan diagnosis nya dgn segala keterbatasan fasilitas.
Semoga membantu
Skor Alvarado hingga saat ini msh digunakan utk menegakkan diagnosis appendisitis akut. Sementara colok dubur, yang merupakan prosedur yg terkadang kurang nyaman bagi pasien, dilakukan bila ada kecurigaan lainnya yg tidak khas, seperti abdominal pocket abscess, kelainan gynecologic, dan malignancy, dll.
Berikut saya lampirkan literatur yang mendukung.
Semoga bermanfaat!
The Alvarado score for predicting acute appendicitis: a systematic review
Berikut beberapa skoring parameternya
Alo dokter!
Ijin nimbrung nih.. Di Alomedika ada artikel mengenai ini : https://www.alomedika.com/sistem-skoring-vs-penilaian-klinis-diagnosis-appendicitis Kalo untuk populasi Asia juga bisa digunakan skor RIPASA, namun sepertinya di Indonesia belum umum digunakan.
Banyak skor yg sebenarnya bisa dipakai utk mencurigai suatu apendisitis.
Karena skor ALVARADO dibuat di negara Barat, maka ketika diaplikasikan di negara2 Asia, hasilnya jadi kurang spesifik dan sensitif. Skoring RIPASA bisa digunakan dan sebaiknya selalu dipakai utk menegakkan suatu apendisitis atau kecurigaan tinggi apendisitis. Skor ini yg seyogianya dipakai di Asia. So, jgn lagi ALVARADO ya..
Sebenarnya ada lagi skor yg bisa dipakai. Ada AIRS dan skor Tzanakis. AIRS masih harus menambahkan hasil CRP di dalamnya. Sementara Tzanakis harus menggunakan pemeriksaan USG.
Jadi, dari semua skor itu, skor RIPASA yg cukup sederhana bisa dipakai menegakkan diagnosis apendisitis.
Jgn lupa juga, pemeriksaan colok dubur dilakukan utk membantu penegakan diagnosis ini, antara lain gambaran dari letak apendiks yg meradang, dan gejala peritonitis. Utk TS yg kerja di daerah terpencil, jgn lupa, tetap lakukan pemeriksaan ini ya utk membantu menegakkan diagnosis nya dgn segala keterbatasan fasilitas.
Semoga membantu
Skor Alvarado hingga saat ini msh digunakan utk menegakkan diagnosis appendisitis akut. Sementara colok dubur, yang merupakan prosedur yg terkadang kurang nyaman bagi pasien, dilakukan bila ada kecurigaan lainnya yg tidak khas, seperti abdominal pocket abscess, kelainan gynecologic, dan malignancy, dll.
Berikut saya lampirkan literatur yang mendukung.
Semoga bermanfaat!
The Alvarado score for predicting acute appendicitis: a systematic review