Usia berapakah seorang anak boleh di tonsilektomi? - Diskusi Dokter

general_alomedika

Saya ada pasien anak laki-laki umur 6 tahun, keluhan sesak nafas, nyeri menelan, demam, dan didapatkan tonsil hiperemis, dgn T3-T3. Foto terlampir. Sudah...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Usia berapakah seorang anak boleh di tonsilektomi?

    Dibalas 13 Maret 2019, 22:58

    Saya ada pasien anak laki-laki umur 6 tahun, keluhan sesak nafas, nyeri menelan, demam, dan didapatkan tonsil hiperemis, dgn T3-T3. Foto terlampir. Sudah diberi terapi Amoxicilin, Dexametason. Sudah pernah dirujuk ke SpTHT-KL dan dari dokternya dioperasi 3 tahun lagi.

    Apakah tidak bisa diusia 6 tahun?? Dan kenapa??