Vaksin COVID-19 apakah saat ini sudah boleh diberikan kepada ibu menyusui dengan usia bayi kurang dari 1 bulan - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, izin bertanyaUntuk vaksinasi covid19 pada busui, apakah sudah boleh lgsung diberikan utk busui dg usia bayi kurang dari 1 bulan? Dan apakah ada...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Vaksin COVID-19 apakah saat ini sudah boleh diberikan kepada ibu menyusui dengan usia bayi kurang dari 1 bulan

    Dibalas 01 Juni 2021, 08:21
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter, izin bertanya

    Untuk vaksinasi covid19 pada busui, apakah sudah boleh lgsung diberikan utk busui dg usia bayi kurang dari 1 bulan? Dan apakah ada pantangan utk menyusui langsung ke bayi setelah vaksinasi?