Artikel CME SKP: Manajemen Alergi Susu Sapi pada Bayi - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo Dokter!Formula hidrolisat ekstensif merupakan pilihan utama untuk manajemen alergi susu sapi pada bayi dengan gejala ringan hingga sedang. Formula...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Artikel CME SKP: Manajemen Alergi Susu Sapi pada Bayi

    Dibalas 19 November 2020, 23:28
    dr. Amanda
    dr. Amanda
    Dokter Umum

    Alo Dokter!

    Formula hidrolisat ekstensif merupakan pilihan utama untuk manajemen alergi susu sapi pada bayi dengan gejala ringan hingga sedang. Formula hidrolisat ekstensif yang bebas laktosa dan ditambahkan medium chain triglyceride (MCT) ditemukan dapat menjaga kebutuhan energi ketika penyerapan nutrisi pada pasien dengan alergi susu sapi terganggu.

    Artikel ini akan membahas secara lengkap mengenai alergi susu sapi dan manajemennya, serta peran dokter dalam menangani alergi susu sapi.

    Anda akan mendapatkan 2 SKP IDI dan 25 Alomedika Poin dengan mengerjakan post test di aplikasi ALOMEDIKA. Artikel ini dapat dikerjakan di aplikasi Alomedika, tab SKP ONLINE, bidang ilmu Anak.

    Yuk segera ke Aplikasi Alomedika untuk mendapatkan SKP IDI gratis.

20 Juli 2020, 21:14
trimakasih dok infonya
19 November 2020, 23:28

Artikelnya bagus dok. Sudah mengerjakan.

20 Juli 2020, 18:17
terimakasih dok