Selamat siang dr. Fardah, mohon pencerahan untuk modalitas diagnosis batu empedu yang ada di faskes primer.Apakah ada tanda-tanda klinis yang bisa digunakan...
Tanda-tanda klinis untuk membedakan antara sludge atau sudah terbentuk batu empedu - Penyakit Dalam Ask The Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Tanda-tanda klinis untuk membedakan antara sludge atau sudah terbentuk batu empedu - Penyakit Dalam Ask The Expert
Dibalas 30 Agustus 2021, 14:48
dr. Andi Marsali
Dokter Umum
Selamat siang dr. Fardah, mohon pencerahan untuk modalitas diagnosis batu empedu yang ada di faskes primer.
Apakah ada tanda-tanda klinis yang bisa digunakan untuk membedakan antara sludge atau sudah terbentuk batu empedu?
banyak terima kasih dokter
Dibuat 30 Agustus 2021, 13:02
30 Agustus 2021, 14:48
dr.Fardah Akil
Dokter Spesialis Penyakit Dalam - Konsultan Gastroenterologi-Hepatologi
Alodok..
Sludge dan batu secara klinis sulit dibedakan hanya radiologi yang dapat mendiagnosisnya (USG abdomen).