ALO dr. Khairuddin SpP.. pasien 49 tahun, pasca COVID-19 2 minggu, masih sering batuk2 dengan rasa sangat gatal di tenggorokan. Batuk tidak berdahak, tetapi...
Pasien usia 49 tahun pasca COVID-19 masih batuk gatal di tenggorokan - Paru Ask the Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Pasien usia 49 tahun pasca COVID-19 masih batuk gatal di tenggorokan - Paru Ask the Expert
Dibalas 09 Maret 2022, 13:42
dr. Hudiyati Agustini
Dokter Umum
ALO dr. Khairuddin SpP.. pasien 49 tahun, pasca COVID-19 2 minggu, masih sering batuk2 dengan rasa sangat gatal di tenggorokan. Batuk tidak berdahak, tetapi kadang batuk sampai muntah. Obat batuk apa yang paling manjur?
Terimakasih
Dibuat 09 Maret 2022, 13:34
09 Maret 2022, 13:42
dr. Khairuddin Hamdani Sp.P
Dokter Spesialis Paru
Alo dok,
Batuk pada pasien di atas bisa dikarenakan long covidnya tetapi bisa juga disebabkan penyakit lain. Maka tetap perlu pemeriksaan untuk menyingkirkan penyebab lainnya. Paling sering pada pasien asma/alergi dan bronkitis kronik. Sebaiknya di rongten toraks juga. Untuk batuk kering yang mengganggu, dapat diberikan penekan Batuk, seperti Dextrometorphan atau lebih baik lagi pemberian Codein. Pertimbangkan juga pemberian antiinflamasi dok. Terimakasih
Batuk pada pasien di atas bisa dikarenakan long covidnya tetapi bisa juga disebabkan penyakit lain. Maka tetap perlu pemeriksaan untuk menyingkirkan penyebab lainnya. Paling sering pada pasien asma/alergi dan bronkitis kronik. Sebaiknya di rongten toraks juga. Untuk batuk kering yang mengganggu, dapat diberikan penekan Batuk, seperti Dextrometorphan atau lebih baik lagi pemberian Codein. Pertimbangkan juga pemberian antiinflamasi dok. Terimakasih