Assalamualaikum dok izin bertanya.. untuk ibu hamil trimester 1 dengan gejala batuk, pilek, sakit tenggorokan, mual, tidak demam dan tidak sesak dengan ttv...
Ibu hamil dengan Covid 19 keluhan batuk, pilek, sakit tenggorokan, mual, tidak demam dan tidak sesak terapi apa yang dapat diberikan - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Ibu hamil dengan Covid 19 keluhan batuk, pilek, sakit tenggorokan, mual, tidak demam dan tidak sesak terapi apa yang dapat diberikan
Dibalas 10 Juli 2021, 14:07

dr. Cintaya Pasefi Exami
Dokter Umum
Assalamualaikum dok izin bertanya.. untuk ibu hamil trimester 1 dengan gejala batuk, pilek, sakit tenggorokan, mual, tidak demam dan tidak sesak dengan ttv tensi 110/70, nadi 90, rr 20, s 36.0, spo2 98% dengan rapid antigen positif. Sudah diberikan Caloma plus dan ondavel oleh dokter sp.OG sebelum antigen positif dok. Rencana terapi selanjutnya bagaimana dok? Terimakasih sebelumnya
Dibuat 10 Juli 2021, 13:11
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)