Favipiravir apakah dapat diberikan pada pasien Covid -19 dengan komorbid Asma dan Hipertensi - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter , mau bertanya apakah penderita Covid 19 usia 77 tahun dengan komorbid Asma dan Hipertensi boleh diberikan Favipiravir ? Penderita juga rutin...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Favipiravir apakah dapat diberikan pada pasien Covid -19 dengan komorbid Asma dan Hipertensi

    Dibalas 10 Juni 2021, 06:31
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter , mau bertanya apakah penderita Covid 19 usia 77 tahun dengan komorbid Asma dan Hipertensi boleh diberikan Favipiravir ? Penderita juga rutin menggunakan Ibesartan . Terima kasih dok mohon penjelasannya

10 Juni 2021, 05:50
Obat ini bekerja dgn menghambar rdrp.Dari beberapa jurnal yg saya baca dan pengalaman selama di wisma atlet kontraindikasi pada pasien hamil karena teratogenik, selain itu kontraindikasi pada orang yg hipersensitif atau alergi pada obat ini. Karena ekskresi pada ginjal juga maka sebaiknya tak diberikan pada orang dgn kelainan ginjal dok
10 Juni 2021, 06:31
Anonymous
Anonymous
Dokter Umum
Baik dok terima kasih atas penjelasannya
Pasien tersebut tidak ada kelainan ginjal dan hanya mengeluh batuk dan pegal saja
Jadi obat tetap dapat diberikan 🙏