Rapid test dengan hasil IgG positif dan IgM negatif apakah masih perlu konfirmasi dengan PCR - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alodokter,Ada pertanyaan yg muncul belakangan ini dari beberapa rekan dokter perusahaan terkait rapid test Covid-19, apakah IgG positive dengan IgM negative...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Rapid test dengan hasil IgG positif dan IgM negatif apakah masih perlu konfirmasi dengan PCR

    Dibalas 10 Juli 2021, 15:56

    Alodokter,

    Ada pertanyaan yg muncul belakangan ini dari beberapa rekan dokter perusahaan terkait rapid test Covid-19, apakah IgG positive dengan IgM negative dapat dikatakan sudah dalam masa recovery dan tidak perlu dilakukan konfirmasi dengan PCR?