Alo dokterIzin bertanya dan berdiskusiJika pasien mempunyai gejala batuk, pilek, demam, dan nyeri tenggorokan.Dan mempunyai kontak dengan pasien covid 2 atau...
Pasien dengan gejala ringan dan riwayat kontak dengan pasien COVID-19 kapan sebaiknya dilakukan tes - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Pasien dengan gejala ringan dan riwayat kontak dengan pasien COVID-19 kapan sebaiknya dilakukan tes
Dibalas 22 Februari 2022, 09:18
Anonymous
Dokter Umum
Alo dokter
Izin bertanya dan berdiskusi
Jika pasien mempunyai gejala batuk, pilek, demam, dan nyeri tenggorokan.
Dan mempunyai kontak dengan pasien covid 2 atau 3 hari sebelum gejala muncul. Kapan sebaiknya kita sarankan untuk pemeriksaan swab antigen dan pcr?
Terima kasih 🙏🏻
Dibuat 22 Februari 2022, 08:22
22 Februari 2022, 09:18
dr.Fajar Agung Prayogo, Sp.P
Dokter Spesialis Paru
Halooo,,
Izin menjawab ya Dok, jika riwayat kontak nya merupakan kontak erat (Berada dalam satu ruangan tertutup dalam jarak kurang dari 1 Meter dengan pasien COVID dan tidak melakukan prokes yang benar) idealnya disarakan untuk melakukan pemeriksaan Swab PCR dalam 2 hari tanpa harus menunggu gejala timbul, namun jika tidak memiliki akses melakukan swab PCR bisa melakukan swab antigen setelah 2 hari terdapat gejala. Terima kasih, semoga bermanfaat
Izin menjawab ya Dok, jika riwayat kontak nya merupakan kontak erat (Berada dalam satu ruangan tertutup dalam jarak kurang dari 1 Meter dengan pasien COVID dan tidak melakukan prokes yang benar) idealnya disarakan untuk melakukan pemeriksaan Swab PCR dalam 2 hari tanpa harus menunggu gejala timbul, namun jika tidak memiliki akses melakukan swab PCR bisa melakukan swab antigen setelah 2 hari terdapat gejala. Terima kasih, semoga bermanfaat
22 Februari 2022, 08:35
dr.Linda Sarunie
Dokter Umum - Kecantikan