Siang dok, mau bertanya, bagaimana cara membedakan massa paru-paru dengan massa mediastinum pada foto rontgen? terima kasih dok
Membedakan massa paru dan mediasitnum - Radiologi Ask the Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
29 April 2022, 08:10
dr. Yuki Mulyani Sp Rad K TR
Dokter Spesialis Radiologi
Alo dok..
Terima kasih atas pertanyaannya
Pada rontgen thoraks, massa paru memberikan gambaran bayangan opak, batas relatif tak tegas, tepi ireguler, silhoutte sign (-)
Sedangkan massa mediastinum memberikan gambaran bayangan opak, batas tegas, tepi reguler, silhoutte sign (+)
Terima kasih atas pertanyaannya
Pada rontgen thoraks, massa paru memberikan gambaran bayangan opak, batas relatif tak tegas, tepi ireguler, silhoutte sign (-)
Sedangkan massa mediastinum memberikan gambaran bayangan opak, batas tegas, tepi reguler, silhoutte sign (+)
29 April 2022, 08:35
dr. Khairuddin Hamdani Sp.P
Dokter Spesialis Paru
Ikut menambahkan selain di atas, tumed akan membentuk sudut tumpul antara garis tubuh dengan pertumbuhan tumor, sedangkan tumor paru membentuk sudut lancip. Tumed tidak disertai spikule yang merupakan neovaskularisasi, smntara tumor paru disertai spikule.