Apa yang menjadi pertimbangan dalam pemilihan antikoagulan untuk pasien COVID - Penyakit Dalam Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr Hendra, ijin bertanya dok. Pasien covid yg telah mengalami Heparin induced thrombositopenia dan harus mendapatkan terapi antikoagulan sebaiknya...

Diskusi Dokter

08 Januari 2021, 12:36
dr. Hendra Gunawan SpPD
dr. Hendra Gunawan SpPD
Dokter Spesialis Penyakit Dalam

Alo dokter,

Untuk pasien yang telah mengalami Heparin induced thrombocytopenia dapat digunakan fondaparinux, namun untuk pemberiannya harus dengan rekomendasi dari Konsultan hemato-onkologi medis, Konsultan kardiovaskular, maupun spesialis lain dari bidangnya ya dok.

 

Semoga membantu ya.