Vitamin apakah yang aman bagi penderita Covid19 dengan gejala dispepsia - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, izin bertanyaUtk penderita covid19 terkonfirmasi dg gejala klinis dominan gejala dispepsia, vitamin apa yg aman diberikan? Mengingat Vitamin C...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Vitamin apakah yang aman bagi penderita Covid19 dengan gejala dispepsia

    Dibalas 29 Juni 2021, 08:26
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter, izin bertanya

    Utk penderita covid19 terkonfirmasi dg gejala klinis dominan gejala dispepsia, vitamin apa yg aman diberikan? Mengingat Vitamin C dosis tinggi kbykan bersifat asam dan dikhawatirkan memperberat keluhan yg dialami.

29 Juni 2021, 08:26

Alo Dokter,

Pasien dapat diberikan vitamin D ya, Dok. Menurut studi, vitamin D berperan sebagai imunomodulator dan dapat mengurangi produksi sitokin proinflamasi. Selain itu, vitamin D dapat berinteraksi dengan ACE2 yang merupakan reseptor masuknya SARS-CoV-2, sehingga diperkirakan bermanfaat untuk pasien COVID-19. Berikut referensi lebih lengkapnya ya dok:

https://www.alomedika.com/cme-manfaat-vitamin-d-pada-covid-19