Tata laksana asma pada ibu hamil - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, izin bertanya apakah salbutamol + ipratropium bromida secara nebulasi aman untuk pasien gravid akhir trimester 1? Jika kemudian ditambahkan dgn...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Tata laksana asma pada ibu hamil

    Dibalas 21 September 2023, 15:37
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter, izin bertanya apakah salbutamol + ipratropium bromida secara nebulasi aman untuk pasien gravid akhir trimester 1? Jika kemudian ditambahkan dgn kortikosteroid oral/injeksi?

    Terima kasih

21 September 2023, 15:37
dr. Andrea
dr. Andrea
Dokter Umum

Alo dok,
Izin ikut berdiskusi.

Secara umum, penatalaksanaan asma pada awal kehamilan dapat menggunakan agonis beta-2 short-acting seperti salbutamol inhalasi sebagai reliever dan kortikosteroid inhalasi seperti budesonide sebagai controller. Selengkapnya dibahas di sini ya dok