Alo dokter, izin sharing, pasien 30 th riwayat dermatitis , rhinitis. Datang dengan keluhan kulit bersisik/berskuama sejak 1 bulan yg lalu. Gatal sblmnya ada...
Kulit berskuama dan berair - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Kulit berskuama dan berair
Alo dokter, izin sharing, pasien 30 th riwayat dermatitis , rhinitis. Datang dengan keluhan kulit bersisik/berskuama sejak 1 bulan yg lalu. Gatal sblmnya ada namun sekarang lebih ke rasa perih. Dan menurut pasien semakin berkeringat terutama yg leher semakin gatal.
Sebelumnya sudah diberi ketokonazole salp, mupirocin salp, dan benoson. Obat oral cetirizine. Namun tidak ada perbaikan. Berikut saya izin melampirkan gambar pada daerah dahi dan leher.
Sebaiknya sbgi dokter umum selain kita arahkan untuk ke dokter kulit, yg dapat kita berikan selain obat2 sbelmnya dikonsumsi apa ya dok.? Terimakasih sblmnya
ALO dr. Aryn.. DD/ psoriasis.
Referensi: https://www.alomedika.com/penyakit/dermatovenerologi/psoriasis
Artikel tingkat derajat psoriasis: https://www.alomedika.com/tingkat-keparahan-psoriasis
Infografik terkait penanganan psoriasis dengan BPJS: https://www.alomedika.com/tata-laksana-psoriasis-berat-untuk-pasien-jkn-bpjs