ALO, Dokter..Pada pasien schizophrenia, apakah antipsikotik rumatan perlu diberikan untuk mencegah relaps?
Perlukah antipsikotik rumatan pada pasien schizophrenia - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Perlukah antipsikotik rumatan pada pasien schizophrenia
Dibalas 12 Maret 2021, 13:38
dr.Ciho Olfriani
Dokter Umum
ALO, Dokter..
Pada pasien schizophrenia, apakah antipsikotik rumatan perlu diberikan untuk mencegah relaps?
Dibuat 10 Maret 2021, 13:27
10 Maret 2021, 13:28
Dr. dr. Nova Riyanti Yusuf, SpKJ
Dokter Spesialis Kedokteran Jiwa
Hai dr Ciho,
Perlu untuk terapi rumatan tetapi dalam pantauan psikiater yang merawat ya...
12 Maret 2021, 13:37
dr.Ciho Olfriani
Dokter Umum
Terima kasih, dr. Nova. Sampai jumpa di sesi Ask The Expert nanti jam 2 ya, Dok ^^
11 Maret 2021, 06:00
dr. Pika Novriani Lubis
Dokter Umum
Alo Dokter,
Tanpa mengurangi rasa hormat dgn dr. Nova Sp. Kj, saya coba bantu jawab ya dok. Perlu dok, ODS akan diberikan obat sampai mencapai dosis optimal yg dapat mengontrol gejala. Pasien dapat mengonsumsi obat dalam jangka waktu lebih panjang bahkan sampai seumur hidup bila sudah kronis (beberapa kali kambuh). Jangan lupa utk melakukan psikoedukasi agar pasien dihindarkan dari stresor serta mendapat dukungan keluarga dan dukungan sosial.
Tanpa mengurangi rasa hormat dgn dr. Nova Sp. Kj, saya coba bantu jawab ya dok. Perlu dok, ODS akan diberikan obat sampai mencapai dosis optimal yg dapat mengontrol gejala. Pasien dapat mengonsumsi obat dalam jangka waktu lebih panjang bahkan sampai seumur hidup bila sudah kronis (beberapa kali kambuh). Jangan lupa utk melakukan psikoedukasi agar pasien dihindarkan dari stresor serta mendapat dukungan keluarga dan dukungan sosial.