Apakah bisa perpanjang serkom dan STR jika tidak praktik dokter? - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, mohon pencerahannya.Apakah bisa perpanjang serkom dan str jika tidak praktik dari selesai internship krn tinggal di luar negeri? Tapi banyak...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Apakah bisa perpanjang serkom dan STR jika tidak praktik dokter?

    Dibalas 09 Februari 2023, 14:06

    Alo dokter, mohon pencerahannya.

    Apakah bisa perpanjang serkom dan str jika tidak praktik dari selesai internship krn tinggal di luar negeri? Tapi banyak mengumpulkan skp dr webminar. Terima kasih.

09 Februari 2023, 14:06
Dr dr H Andi Syarifuddin, S. TP, M. Si, Sp. KKLP, DPDK, SH, MH(Kes)
Dr dr H Andi Syarifuddin, S. TP, M. Si, Sp. KKLP, DPDK, SH, MH(Kes)
Dokter Spesialis Kedokteran Keluarga Layanan Primer
Hrs kembali lg ke 7an pengurusan STR dan serkomx, apa mmg bnr2 tdk berpraktek dlm jangka wkt selama terbitx serkom dan STRx yg lalu ato hy bbrp saat ?...Lalu kembali lg klo mmg sdh tdk py keingin unt berpraktek kedpnx  mk unt apa lg repot2 mau urus STR dan serkomx ?...
Terkecuali klo bsk2 msh py keinginan unt berpraktek, mk sebaikx hrs mengurusx Sekedar info, meski tdk berpraktek klo skp unt ranah lainx msh mencukupi mk msh bs digunakan unt mengurus STR dan dan serkom tersebut,...
bila msh ada yg kurang jls blh menanyakan lgsg ke staf IDI terdekat
08 Februari 2023, 10:37

ALO dr. Ika, silahkan cek di idionline.org 

Setelah registrasi, Dokter  akan bisa melihat list P2KB yang terdiri dari ranah pembelajaran, profesional, pengabdian masyarakat & profesi, publikasi ilmiah & populer, pengembangan ilmu & pendidikan. Masing2 ranah memiliki banyak item, jadi tidak hanya jumlah pasien di tempat praktik.