Tatalaksana Snake Bite berdasarkan guidelines WHO 2019 - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, berdasarkan guidelines WHO 2019, penatalaksanaan untuk snake bite adalah dengan cara imobilisasi, dan sudah tidak dianjurkan lagi untuk di cross...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Tatalaksana Snake Bite berdasarkan guidelines WHO 2019

    Dibalas 09 Oktober 2021, 21:40

    Alo dokter, berdasarkan guidelines WHO 2019, penatalaksanaan untuk snake bite adalah dengan cara imobilisasi, dan sudah tidak dianjurkan lagi untuk di cross insisi, namun sebagian banyak dokter spesialis bedah masih menggunakan metode cross insisi, Bagaimana tatalaksana sebaiknya? Terimakasih

09 Oktober 2021, 19:35
Alo dokter, ijin membantu...kalo aspek pertolongan pertama memang cara immobilisasi sesuai guidelines WHO sudah paling tepat, pemberian ABU anti bisa ular bisa menjadi salah satu pertimbangan bila pasien sudah berada di rumah sakit dengan fasilitas yg memadai. Penanganan cross insisi saya rasa masih dapat diterima apabila dilakukan oleh sejawat Bedah.
Banyak pertimbangan saat dilakukan cross incisi tsb, bisa jadi timing saat di gigit sampai dengan tindakan, tujuan debridement luka dan sebagainya.
Namun menurut saya, bila kita menemukan kasus itu pertama kali ataupun lihat langsung saat digigitnya cara immobilisasi dan memposisikan daerah yg tergigit lebih rendah dari aliran darah ke jantung adalah merupakan pilihan pertama sampai dengan pasien dirujuk ke fasilitas yang memadai. Demikian pendapat dari saya. Terimakasih
09 Oktober 2021, 20:01
Oke dok, trimakasih pendapat nya🙏
09 Oktober 2021, 19:59
Imobilisasi nya seperti apa atau bagaimana ya?
09 Oktober 2021, 20:01
Di bidai dok
09 Oktober 2021, 21:40

apakah saat dibidai lukanya dibiarkan tertekan atau diexpose sj dok??
09 Oktober 2021, 19:59
Imobilisasi nya seperti apa atau bagaimana ya?