Pengobatan kolesterol tinggi pada wanita 32 tahun sudah minum obat simvastatin - Diskusi Dokter

general_alomedika

Dear doctors, Mohon konsul untuk pasien Saya wanita 32 tahun dengan kolesterol total 217 - 253 - 260 selang pemeriksaan tiap bulan dengan simvastatin 1x10...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pengobatan kolesterol tinggi pada wanita 32 tahun sudah minum obat simvastatin

    Dibalas 04 Mei 2018, 07:34

    Dear doctors, Mohon konsul untuk pasien Saya wanita 32 tahun dengan kolesterol total 217 - 253 - 260 selang pemeriksaan tiap bulan dengan simvastatin 1x10 mg dan modifikasi lifestyle (diet rendah lemak). yang ingin saya tanyakan, dengan angka demikian apakah perlu mengganti obat atau menaikkan dosis? Adakah rekomendasi diet lain? terima kasih atas bantuan TS semua