dok izin tanya, kira kira penanganan yang tepat untuk kasus kembung pada bayi atau anak dibawah satu tahun sebaiknya diberikan apa ya?
Penanganan kembung pada bayi - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
19 Maret 2024, 08:03
dr. Hudiyati Agustini
Dokter Umum
ALO Dokter, jangan memberikan PPI pada anak, ya Dok. https://www.alomedika.com/penggunaan-ppi-dan-risiko-infeksi-serius-pada-anak-telaah-jurnal
Penanganan awal kembung pada anak dapat dilakukan pijatan/massage lembut dengan gerakan ILU (tebalik). Selain itu, kembung pada anak seringkali berhubungan dengan konstipasi, di mana terapinya sangat diutamakan untuk modifikasi gaya hidup anak daripada pemberian obat.