Masuk atau Daftar

Alo! Masuk dan jelajahi informasi kesehatan terkini dan terlengkap sesuai kebutuhanmu di sini!
atau dengan
Facebook
Masuk dengan Email
Masukkan Kode Verifikasi
Masukkan kode verifikasi yang telah dikirimkan melalui SMS ke nomor
Kami telah mengirim kode verifikasi. Masukkan kode tersebut untuk verifikasi
Kami telah mengirim ulang kode verifikasi. Masukkan kode tersebut untuk verifikasi
Terjadi kendala saat memproses permintaan Anda. Silakan coba kembali beberapa saat lagi.
Selanjutnya

Tidak mendapatkan kode? Kirim ulang atau Ubah Nomor Ponsel

Mohon Tunggu dalam Detik untuk kirim ulang

Apakah Anda memiliki STR?
Alo, sebelum melanjutkan proses registrasi, silakan identifikasi akun Anda.
Ya, Daftar Sebagai Dokter
Belum punya STR? Daftar Sebagai Mahasiswa

Nomor Ponsel Sudah Terdaftar

Nomor yang Anda masukkan sudah terdaftar. Silakan masuk menggunakan nomor [[phoneNumber]]

Masuk dengan Email

Silakan masukkan email Anda untuk akses Alomedika.
Lupa kata sandi ?

Masuk dengan Email

Silakan masukkan nomor ponsel Anda untuk akses Alomedika.

Masuk dengan Facebook

Silakan masukkan nomor ponsel Anda untuk verifikasi akun Alomedika.

KHUSUS UNTUK DOKTER

Logout
Masuk
Download Aplikasi
  • CME
  • Webinar
  • E-Course
  • Diskusi Dokter
  • Penyakit & Obat
    Penyakit A-Z Obat A-Z Tindakan Medis A-Z
Fistula Ani general_alomedika 2023-01-13T11:09:10+07:00 2023-01-13T11:09:10+07:00
Fistula Ani
  • Pendahuluan
  • Patofisiologi
  • Etiologi
  • Epidemiologi
  • Diagnosis
  • Penatalaksanaan
  • Prognosis
  • Edukasi dan Promosi Kesehatan

Pendahuluan Fistula Ani

Oleh :
dr. Gisheila Ruth Anggitha
Share To Social Media:

Fistula ani merupakan terbentuknya saluran atau terowongan antara regio anorektal dengan kulit di sekitar anus. Orificium internal sering kali berada di kanalis anal dan orificium eksternal berada di kulit perianal. Fistula ani terjadi akibat abses anorektal yang telah keluar. Abses anorektal merupakan suatu kondisi akut, sedangkan fistula memperlihatkan fase kronis.[1,2]

Tanda dan gejala yang dapat terjadi pada fistula ani adalah nyeri atau rasa tidak nyaman di sekitar anus, serta adanya discharge dari sekitar anus. Gejala dan tanda biasanya didahului dengan keluhan abses perianal. Prevalensi kejadian fistula ani yang mencapai 8,6 per 100.000 penduduk.[1,2]

fistula ani, alomedika

Diagnosis fistula ani dilakukan dengan bantuan pencitraan, anoskopi, atau kolonoskopi. Penatalaksanaan fistula ani memerlukan tindakan bedah, misalnya fistulotomi, seton, mucosal advancement flap, dan prosedur LIFT (ligation of the intersphincteric fistula tract). Tipe bedah yang dilakukan perlu disesuaikan dengan kondisi tiap pasien.[1,2]

Prognosis fistula ani setelah bedah umumnya cukup baik tetapi pasien tetap berisiko mengalami rekurensi. Komplikasi setelah bedah dapat berupa inkontinensia alvi dan stenosis anal.[1,2]

 

 

Direvisi oleh: dr. Irene Cindy Sunur

Referensi

1. Oliveira PG, Sousa JB, Almeida RM, et al. Anal fistula: results of surgical treatment in a consecutive series of patients. J Coloproctol. 2012;32(1):61-5.
2. Sutar MA, Ramakrishna Y, Arshi NI. Role of seton in the management of fistula-in-ANO. International Journal of Contemporary Medical Research. 2016;3(6):1710-1713.

Patofisiologi Fistula Ani

Artikel Terkait

  • Perlukah Antibiotik Setelah Insisi Drainase Abses Perianal
    Perlukah Antibiotik Setelah Insisi Drainase Abses Perianal
  • Penanganan Fistula Perianal pada Crohn’s Disease
    Penanganan Fistula Perianal pada Crohn’s Disease
Diskusi Terkait
Anonymous
Dibalas 24 Juli 2024, 16:19
Penanganan luka post operasi fistula ani
Oleh: Anonymous
1 Balasan
Alo dokter…izin tanya bagaimana penanganan luka pada fistulaani agar luka cepat sembuh dan kering?. Pasien laki2, usia 30 th, post operasi 11 hari yang lalu,...
Anggreni Ervin Bore
Dibalas 29 Januari 2024, 08:39
Bekas operasi abses perianal masih mengeluarkan cairan
Oleh: Anggreni Ervin Bore
1 Balasan
Selamat pagi dok, ada pasien bulan september melakukan operasi abses perianal di bagian pertengahan tulang ekor dan anus, bekas operasi perianal masih ada...
dr. Maria Florensia
Dibalas 13 September 2023, 20:50
Benjolan di dubur balita
Oleh: dr. Maria Florensia
2 Balasan
Alo docs, saya ada ketemu kasus balita dengan benjolan di dubur, tidak ada cairan yang keluar dan tidak ada keluhan lain. Kira-kira apa diagnosisnya ya?

Lebih Lanjut

Download Aplikasi Alomedika & Ikuti CME Online-nya!
Kumpulkan poin SKP sebanyak-banyaknya!

  • Tentang Kami
  • Advertise with us
  • Syarat dan Ketentuan
  • Privasi
  • Kontak Kami

© 2024 Alomedika.com All Rights Reserved.